GRE Tunnel di Mikrotik

Apa itu GRE Tunnel? GRE atau Generic Routing Encapsulation, salah satu tunneling protocol yang berkerja di Layer 3 atau GRE adalah salah satu dari IP Tunnel. GRE awalnya dikembangkan oleh Cisco Sytem. Tunnel sendiri adalah membuat “Pipa” di dalam “Pipa”,  digunakan sebagai jalur data khusus untuk menyalurkan sebuah paket data dari jaringan yang satu dengan jaringan yang lain baik itu jaringan komputer pribadi (private) atau jaringan publik. Biarpun pipa ini sebenarnya melewati pipa yang banyak hop, namun pipa tunnel akan dianggap 1 hop yaitu gateway antar tunnel. Untuk memahami GRE lebih lanjut bisa mencari referensi dari RFC1701.

Disini LAB dilakukan dengan virtual, menggunakan GNS3, dan untuk contoh kali ini GRE digunakan untuk tunnel jaringan komputer pribadi. Untuk LAB boleh juga bila ingin menggunakan perangkat sesungguhnya…

Continue reading “GRE Tunnel di Mikrotik”